PenyebabApa Penyebab Alergi Air Kotor?
Klorin
Pasalnya Klorin sering digunakan untuk membersihkan kolam renang dan sistem penyediaan air umum. Meskipun penggunaan untuk tempat umum, namun terdapat beberapa orang yang iritasi dan gatal-gatal ketika terpapar langsung hal yang mengandung Klorin.
Kontaminan Air
Air yang terkontaminasi mengandung zat-zat yang mengandung bakteri atau partikel kecil yang dapat menyebabkan iritasi pada kulit ketika bersentuhan atau bahkan meminumnya.
Minyak, Debu Atau Partikel Lain
Air yang kotor dapat mengandung hal-hal tersebut yang bisa merangsang kulit dan menyebabkan reaksi alergi dengan cara mengiritasi kulit atau sistem pernapasan.
Bahan Kimia Lain Dalam Air
Air yang mengandung bahan kimia tertentu bisa mengakibatkan alergi terhadap kulit.
Kondisi Kulit
Iritasi disebabkan karena ketahanan kondisi kulit yang sensitif sehingga jika terkena hal lain bisa menyebabkan iritasi.